♥Time

Rabu, 05 Oktober 2011

Pengantar Bisnis *Sofkill

Diposting oleh Ririe Novita Elsa di 03.00
1. Mengapa anda memilih Jurusan Akuntansi ?
* Saya memilih jurusan akuntansi karena bukan menghindar dari pelajaran yang sering mengahapal. Karena saya ingin mendalami akuntansi dari SMK sampai ke jenjang yang lebih tinggi yaitu kuliah. Semenjak SMK saya jurusan administrasi perkantoran/sekretaris . Kalau dilihat dibidang perkantoran atau sekretaris. Kalau dilihat dibidang perkantoran peluang sekretaris untuk bekerja sangatlah kecil. Alasan saya masuk jurusan akuntansi adalah memperdalam ilmu akuntansi yang diberikan guru saya selama 2 tahun dengan pelajaran yang mendasar!

* Pandangan pendahuluan akuntansi dimata saya adalah bukan belajar dibidang akuntansi saja tetapi kita juga memperlajari ilmu manajemen/ekonomi secara umum. Setau saya akuntansi hanya berisi debit dan kredit saja, tapi pandangan saya salah! Di zaman sekarang perkembangan komputer dan networking yang sedemikian canggih dan relatif murah.

* Tugas-tugas akuntansi :
  •  Mencatat transaksi berulang kali, mulai dari mencatat jurnal
  • Mengklasifikasi transaksi 
  • Posting kebuku besar
  • Membuat neraca jalur
  • Menyusun laporan rugi laba, sehingga proses pembuatan laporan keuangan membutuhkan waktu yang relatif lama
* Sebenarnya, tidak perlu mahir dibidang matematika untuk menguasai dibidang akuntansi. Karena akuntansi banyak menggunakan logika. Kuliah dibidang akuntansi hanya membutuhkan penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian

2. Mengapa anda perlu belajar Akuntansi ?
* Bisnis adalah kegiatan usaha yang dilakukan oleh sekelompok orang atau terorganisasi yantg menghasilkan barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan konsumen

* Tujuan saya belajar bisnis adalah karena disetiap negara banyak orang yang berbisnis. Apalagi zaman sekarang sudah modern. Dinegara kita banyak sekali perusahaan-perusahaan yang menawarkan produk barang atau jasa kepada konsumen dengan harga yang relatif murah dan berkualitas tinggi.

* Manfaat dalam berbisnis :
  • Waktu
  • Planning
  • Mengambil keputusan
  • Dan lain-lain
*Sumber daya terbagi menjadi 4 yaitu:
  • SDM Materi
  • SDM Manusia
  • SDM Keuangan
  • SDM Informasi
* Contoh berbisnis secara online/iklan :
  • Spanduk
  • Brosur
  • Koran
  • Majalah
  • Google
  • Yahoo
  • Detik.com
  • Dan lain-lain
*Pentingnya belajar bisnis adalah bisnis merupakan ilmu yang nyata dalam kehidupan sehari-hari. Tanpa disadari manusia sudah melakukan bisnis. Seperti mempromosikan jajanan karena membantu orangtua. Karena bisnis merupakan denyut nadi kehidupan manusia.

0 komentar:

Posting Komentar

 

ririe's story Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea