♥Time

Senin, 10 Oktober 2011

Pengantar Bisnis (Tugas 3)

Diposting oleh Ririe Novita Elsa di 10.56
Pengantar bisnis *Softkill (Tugas 3)

1. Apa yang dimaksud dengan perusahaan ?
Definisi Perusahaan:
Badan usaha berbentuk badan hukum atau tidak berbadan hukum yang menjalankan perdagangan barang atau jasa atau hakikat dengan tujuan mendapatkan keuntungan dalam jangka waktu tertentu dengan memperhatikan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.


Perusahaan harus memenuhi unsur-unsur:
1. Terus menerus
2. Bertindak keluar
3. Untuk mendapat penghasilan
4. Dengan cara memperniagakan barang-barang
5. Menyerahkan barang-barang
6. Mengadakan perjanjian-perjanjian perdagangan

2.a. Apa yang dimaksud dengan Tempat Perusahaan dan Letak Perusahaan ?

a.Tempat Perusahaan
Suatu tempat di mana perusahaan itu malakukan kegiatan fisik. Kedudukan perusahaan dapat berbeda dengan lokasi perusahaan, karena kedudukan perusahaan adalah kantor pusat dari kegiatan fisik perusahaan.

b.Letak Perusahaan
Pemilihan letak perusahaan, yang bersifat agraris maupun yang bersifat ekstraktif, sangat dipengaruhi oleh alam. Perusahaan yang bersifat perniagaan secara umum mempunyai letak perusahaan yang mendekati tempat para produsen

2.b. Apa perbedaan dari kedua kata tersebut ?

a. Tempat Perusahaan
Tempat kedudukan perusahaan pada umumnya dipengaruhi faktor kelancaran hubungan dengan lembaga-lembaga lain, seperti lembaga pemerintahan, lembaga keuangan, pelanggan dan sebagainya..

b.Letak perusahaan: 
Secara umum lingkungan perusahaan dapat dibedakan menjadi lingkungan eksternal dan lingkungan internal. Lingkungan eksternal perusahaan adalah faktor-faktor diluar dunia usaha yang mempengaruhi kegiatan perusahaan.

2.c. Sebutkan contoh nama perusahaan dari kedua kata tersebut !

Contoh Nama Perusahaan berdasarkan Tempat Perusahaan :
1. Perusahaan Asuransi Jasindo
2. Perusahaan Kantor Pos Indonesia
3. Perusahaan Jaser Persero PLN
4. Perusahaan Pertamina Indonesia
5. Perusahaan Pizza Hut

Contoh Nama Perusahaan berdasarkan Letak Perusahaan :
1. PT Macroni Panggang
2. PT Sentosa Jaya
3. PT Busana Muslim
4. UD Sinar Utama (Material)
5. Asuransi Jamsostek

Sumber:
#www,google.com
#Agus blogger

0 komentar:

Posting Komentar

 

ririe's story Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea